Tambang-Hutan dan Perkebunan-Laut Pesisir

Selasa, 05 Juni 2012

Nelayan Desak PT Timah Stop Tambang Laut

BANGKA - Puluhan massa terdiri dari masyarakat nelayan Kabupaten Bangka dan Walhi Bangka Belitung mendatangi kantor PT Timah Tbk, Selasa (5/6/2012).

Mereka menuntut agar penambangan timah di Kabupaten Bangka dihentikan. Aktivitas penambangan timah dianggap telah merusak ekosistem dan menyulitkan mata pencaharian masyarakat.

Walhi Babel menilai kerusakan akibat penambangan sangat parah. Terumbu karang tempat berkumpulnya ikan saat ini banyak yang hancur sehingga nelayan harus mencari ikan bermil-mil. Sedangkan peralatan dan kemampuan nelayan tidak mencukupi untuk menangkap ikan terlalu jauh.

http://bangka.tribunnews.com/2012/06/05/nelayan-desak-pt-timah-stop-tambang-laut

1 komentar: